Pada hari Rabu, tanggal 31 Juli 2024, pukul 09.00 WIB, Babinsa Koramil 02/Muara Siberut menggelar kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat desa binaan yang bertempat di Desa Maleppet, Kecamatan Siberut Selatan. Kegiatan ini merupakan bentuk nyata dari upaya mempererat persaudaraan dan kebersamaan antara aparat TNI dengan masyarakat, khususnya para nelayan di wilayah Muara.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa Koramil 02/Muara Siberut berinteraksi langsung dengan warga Desa Maleppet. Kegiatan ini bertujuan untuk mendengarkan aspirasi dan keluhan masyarakat, serta memberikan solusi dan dukungan kepada para nelayan agar dapat meningkatkan kesejahteraan mereka. Tidak hanya itu, melalui kegiatan

Read more

Sebagai bentuk motivasi, Babinsa Koramil 04/Sikakap, Kodim 0319/Mentawai, Serma Ade Putra sambangi warga binaan di Dusun Bubuakat, Desa Matobe, Kecamatan Sikakap, Kepulauan Mentawai.

Kehadiran Babinsa ditengah masyarakat selain memotivasi warga petani juga memperkuat silahturahmi dengan masyarakat setempat. “Melalui kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Babinsa motivasi warga dalam penyalaian kelapa atau kopra yang menjadi andalan pendapatan bagi masyarakat” sebutnya. Peningkatan ekonomi melalui aktivitas kopra ini

Read more

Meningkatkan perekonomian di butuhkan keseriusan dan kerja keras agar terpenuhi kebutuhan keluarga dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Hal itu di sampaikan, Babinsa Koramil 01/Sikabaluan, Kodim 0319/Mentawai, Serka Alfian saat Komunikasi Sosial (Komsos) dengan warga binaan. Dalam komsos itu, selain membahas perekonomian masyarakat, Babinsa juga mengajak warga untuk peduli dengan kebersihan lingkungan. Sasaran komsos tersebut dengan mitra karib

Read more

Sikakap, 29 Juli 2024 – Pada hari Senin, tanggal 29 Juli 2024, pukul 10.00 WIB, Koramil 04 Sikakap bersama Muspika Kecamatan Sikakap mengadakan rapat koordinasi terkait pemilihan anggota Paskibra Tahun Anggaran 2024. Kegiatan ini dihadiri oleh Sertu Havid dari Koramil 04 Sikakap, serta pejabat Muspika Kecamatan Sikakap.

Rapat koordinasi yang berlangsung di kantor Kecamatan Sikakap ini membahas pemilihan anggota Paskibra dari berbagai sekolah tingkat SMA di Kecamatan Sikakap. Total anggota Paskibra yang terpilih sebanyak 26 orang dengan rincian sebagai berikut: SMA Negeri 1 Sikakap: 16 orang SMA

Read more

Danramil 03 Sipora Lettu Inf S.Sipayung dan Babinsa Komsos dengan Mitra Karib di Dusun Sioban Kecamatan Sipora Selatan Kabupaten Kepulauan Mentawai Sumatera Barat. Senin 29/07/2024)

Babinsa Serka Robin Sianturi menyambangi Kepala Dusun Muar Sakerebau bersilaturahmi dengan warga binaan lainnya. Dalam Komsos, Babinsa menjalin silahturami dengan perangkat Desa Nemnemleleu dan meninjau perkembangan air bersih. Babinsa juga membahas tentang air bersih yang sangat dibutuhkan oleh masyarakat setempat.

Read more

Kondisi cuaca akhir-akhir ini kurang bersahabat, sehingga aktivitas yang di lakukan para nelayan tidak bisa pergi melaut untuk mengais rejeki sebagai tambahan kebutuhan keluarga.

Melihat kondisi tersebut, Babinsa Koramil 02/Muara Siberut, Kodim 0319/Mentawai, Serda Hermanto sambangi warga binaan yang berprofesi sebagai nelayan. Kedatangan Babinsa itu melakukan Komunikasi Sosial (Kosmos) dengan salah satu nelayan yang berada di Dusun Pasakiat, Desa Maileppet, Kecamatan Siberut Selatan, Kepulauan

Read more

Melakukan pendekatan dan jalin hubungan silaturahmi, Babinsa Koramil 01/Sikabaluan, Siberut utara Serka Alfian dan Serda Muskhandar kembali melaksanakan Komsos bersama masyarakat warga binaan.

Mitra Karib yang dikunjungi Babinramil yakni bapak Agustinus Camat Siberut Utara. Jumat (26/07/2024 Dalam pembahasan Komsos dengan Camat Siberut Utara, Babinsa membahas dan menentukan hari latihan untuk Angota Paskibraka Kecamatan Siberut Utara. Serta membahas kegiatan untuk menyambut hari ulang tahun

Read more