Babinsa Desa Saumanganyak Koramil 04 Sikakap kembali melaksanakan giat Komsos dengan masyarakat warga binaan.
Kegiatan Komsos dengan Mitra Karib ini, Babinsa berbincang dengan Kepala Pelabuhan Perikanan Sikakap. Jumat (23/05/2025)
Kegiatan Komsos yang dilakukan yakni menjalin silaturahmi dan menggali informasi serta memberikan solusi.
Dalam kesempatan Komsos itu juga, Babinsa membahas tentang pabrik Es yang ada di Pelabuhan Perikanan Sikakap.
Yang mana saat ini pabrik es tidak bisa beroperasi lagi akibat mesin PLN yang tidak memadai.
“Kalau pabrik es hidup, akan berimbas terhadap mesin PLN yang akan mati total dengan tingginya arus termakan”, ujar Babinsa. (Tirman/Pendim)
Komsos Babinsa dan Kepala Pelabuhan Perikanan Sikakap, Pabrik Es Tak Beroperasi
https://shorturl.fm/68Y8V
https://shorturl.fm/9fnIC